Paman Muhammad, Abu Thalib, kadang pergi dengan salah satu karavan pedagang Mekah.
Saat Muhammad berusia 12 tahun, ia menemani pamannya dalam perjalanan ke Syria.
Saat karavan sampai di Syria mereka melewati rumah seorang biarawan bernama Bahira. Bahira adalah bagian dari sekte Nestorian, yang berarti bahwa ia mengaku sebagai seorang kristen, tetapi menyangkal bahwa Yesus adalah putra Allah. Sebagian besar penduduk arab yang menyatakan diri mereka Kristen adalah Nestoria atau Ebionit, keduanya menyangkal bahwa Yesus adalah anak Allah.
No comments:
Post a Comment